Dosen PVTE FKIP UAD Perkuat Peran Sebagai Penjamin Mutu dalam Workshop Instruksi Kerja
Yogyakarta, 17 Februari 2024 – Dosen Pendidikan Elektronika dan Informatika (PVTE) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Ahmad Dahlan (UAD), Moch. Yordan Rismarinandyo, dan Fanani Arif Ghozali turut aktif sebagai Penjamin Mutu Sistem Prodi (PSMP) dan Penjamin Mutu Sistem Fakultas (PSMF) dalam Workshop Penyusunan Instruksi Kerja yang diselenggarakan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan […]